Terlihat sangat menyebalkan, saat anjing peliharaan kita seringkali menggaruk-garukan tubuhnya karena rasa gatal akibat gigitan kutu atau caplak. Tapi tahukah anda ada cara bagaimana menghilangkan kutu secara alami cepat dan murah, tanpa harus rutin dengan pemakaian obat anti kutu baik obat tetes, suntik, shampo ataupun bedak. Yaitu dengan mengkonsumsi bawang putih mentah, Mungkin terdengar aneh tapi pengalaman saya sendiri membuktikan sangat ampuh. Dan ingat! harus bawang putih bukan bawang merah, karena anjing dilarang keras makan bawang merah yang bisa merusak sel-sel darah merah hingga dapat sebabkan anemia dan kelemahan organ tubuh anjing.
Untuk pemakaiannya pun jangan berlebihan cukup setiap hari setengah siung untuk dicampurkan kedalam makanannya serta air rebusan bawang putihnya dipakai untuk mandi dan didiamkan hingga 5 s/d 10 menit kemudian dibilas dengan air hingga bersih. Konsumsi bawang putih ini dapat dihentikan saat dirasa anjing peliharaan sudah bebas dari serangan kutu dan caplak. Tips Membasmi dan Cara Menghilangkan Kutu Anjing ini diajarkan oleh sahabat saya Wandra Bhara Septa.
Lihat Artikel saya ini, Rekomendasi Obat Kutu Anjing Dan Kucing Terbaik jika anda menginginkan membeli Produk yang di jual di Petshop.
Lihat Artikel saya ini, Rekomendasi Obat Kutu Anjing Dan Kucing Terbaik jika anda menginginkan membeli Produk yang di jual di Petshop.
Anjing Saya, Admin kejadiananeh.com |
Mengatasi Bulu Anjing Rontok dengan Rebusan Teh Tubruk
Cara Menegakkan Telinga Anak Anjing
Anehdia adalah kumpulan artikel tentang dunia unik ,aneh,lucu dan lain sebagainya. di ambil Dari berbagai sumber, baik dari blogger ,situs berita buku majalah dan koran .Dengan tujuan untuk saling berbagi pengetahuan dan mempermudah untuk mengingat jika sewaktu-waktu anda ingin membaca untuk sekedar santai . Jangan Lupa Ikuti Kita Di :
Terima Kasih .
0 komentar:
Posting Komentar